FEB UI Dorong Generasi Z Siapkan Diri Hadapi Tantangan Dunia Kerja Era AI dan VUCA
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) menegaskan komitmennya dalam mempersiapkan Generasi Z untuk menghadapi tantangan dunia kerja yang semakin kompleks akibat pesatnya perkembangan teknologi dan dinamika global. Melalui…
IHSG Terseret ke Zona Merah Jelang Batas Akhir Gencatan Tarif Trump
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) terseret ke zona merah menjelang batas akhir gencatan tarif barang impor yang ditetapkan Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump. Pada…
Gunung Raung Erupsi Dua Kali, Senin Pagi
Gunung Raung di perbatasan Kabupaten Jember, Bondowoso dan Banyuwangi erupsi dua kali, pada Senin (7/7/2025) dengan tinggi letusan hingga 1 kilometer (km). “Terjadi erupsi Gunung Raung pada pukul 01.36 WIB…
PSSI Tunjuk Frank van Kempen Sebagai Pelatih Timnas U-20
PSSI resmi menunjuk Frank van Kempen sebagai pelatih kepala baru Tim Nasional U-20 Indonesia. Kehadiran pelatih asal Belanda itu menegaskan komitmen federasi dalam membangun jalur pembinaan berkelanjutan dari level usia…
KTT BRICS 2025, Indonesia Bahas Isu Perdamaian Dunia dan Kecerdasan Buatan
Presiden Prabowo Subianto beserta delegasi Konferensi Tingkat Tinggi BRICS 2025 dijadwalkan menggelar pleno terkait perdamaian dan keamanan global hingga kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) pada pertemuan perdana, Minggu (6/7/2025). Bertempat di…
Kapan Padel Open 2025 Diselenggarakan di Jakarta, Fasilitasi Perkembangan Pemain Padel
Turnamen Kapan Padel Open 2025 akan berlangsung di Padel Pro Court, Kemang, Jakarta, pada hari Sabtu, 5 Juli 2025. Ajang ini diperuntukkan bagi pemain padel kategori bronze, melibatkan 140 peserta…
Liverpool FC Berduka Atas Kepergian Diogo Jota
Liverpool Football Club (FC) mengungkapkan kesedihan mendalam atas kepergian penyerang mereka, Diogo Jota, yang meninggal dunia dalam sebuah kecelakaan di Spanyol. Pernyataan klub, yang dikutip di Jakarta pada hari Kamis,…
BI Beri Sinyal Pemangkasan Suku Bunga Acuan Bisa Berlanjut
Bank Indonesia (BI) memberikan sinyal pemangkasan suku bunga acuan atau BI-Rate bisa berlanjut di semester II 2025, seiring proyeksi inflasi tetap rendah. Sepanjang tahun ini, BI telah dua kali memangkas…
Pemecatan Pegawai MRT Jakarta Akibat Ijazah Palsu
PT MRT Jakarta (Perseroda) siap mengambil langkah tegas dengan melakukan pemutusan hubungan kerja bagi pegawai yang terbukti menggunakan ijazah palsu. Langkah ini dianggap sebagai hukuman maksimal bagi pelanggaran berat tersebut…
Penurunan Drastis Harga Emas Antam Hari Ini
Pada perdagangan Jumat (4/6/2025), harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) mengalami penurunan Rp4.000 menjadi Rp1.907.000 per gram. Penurunan ini juga tercermin pada harga beli kembali (buyback) yang turun…